VISI :
Menghasilkan Guru – guru Agama Kristen yang berkompetensi dan Kreatif serta beretika Kristen yang Unggul
MISI :
- Membangun Institusi Pendidikan yang Responsif dan Adaptif terhadap perkembangan Iptek serta mengedepankan Karakter yang Takut akan Tuhan.
- Membangun Budaya Pendidik Agama Kristen yang Kreatif .
- Menyelenggarakan Pendidikan Agama Kristen yang Memiliki Kompetensi Akademis yang Profesional
- Membangun Karakter Pendidikan Agama Kristen untuk memiliki Etika Kristen yang Alkitabiah
- Melaksanakan Pelayanan secara maksimal pada Stakeholder melalui Pengembangan Kegiatan Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat